Pekanbaru – (02/03/2017) ~ Bertempat di ruang belajar Sultan Syarif Qasim, LPMP Riau mengadakan kegiatan workshop Penyusunan Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) yang diadakan selama 2 (dua) hari 1-2 Maret. Penyusunan LAKIP ini dilakukan guna memenuhi amanat Instruksi Presiden RI No. 7 Tahun 1999 tentang Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah.
Baca detail »Tag Archives: workshop
Kegiatan Review Renstra LPMP Riau 2015-2019
Pekanbaru – (28/02/2017) ~ Perencanaan merupakan suatu proses untuk menentukan tindakan yang lebih tepat, akurat, dan akuntabel dimasa depan melalui urutan pilihan dengan memperhitungkan sumberdaya yang ada. Oleh sebab itu, dalam sistem akuntabilitas kinerja instansi pemerintah dibutuhkan suatu perencanaan yang dikenal dengan perencanaan strategik untuk dituangkan dalam Rencana Strategi (Renstra).
Baca detail »Kegiatan Peningkatan Kapasitas Pengelola Perpustakaan LPMP Riau
Pekanbaru – (21/02/2017) ~ Bekerjasama dengan Badan Perpustakaan dan Arsip Provinsi Riau, LPMP Riau menyelenggarakan diklat tenis bidang kepustakawanan. Kegiatan yang bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan dan ketrampilan dasar bagi pengelola perpustakaan LPMP Riau dalam mengelola perpustakaan di unit perpustakaan Riau dilaksanakan selama 3 hari dari tanggal 20 – 22 Februari dengan pola 12 JP.
Baca detail »Kegiatan Workshop SKP dan Sosialisasi Disiplin Pegawai LPMP Riau
Pekanbaru – (08/04/2016) ~ Kamis 7 April 2016, bertempat di Aula Ki Hajar Dewantara LPMP Riau, LPMP Provinsi Riau melalui bagian Kepegawaian melakukan kegiatan Workshop SKP dan Sosialisasi Disiplin Pegawai LPMP Riau, Kegiatan ini dihadiri oleh Kepala LPMP Riau, pejabat struktural, WI dan pegawai di lingkungan LPMP Riau yang berjumlah 82 pegawai.
Baca detail »Workshop Penyusunan Standar Operasional Prosedur LPMP Propinsi Riau
Padang – (15/02/2016) ~ Sesuai dengan tugas pokok dan fungsi Lembaga Penjaminan Mutu Pendidikan (LPMP) Riau yang tercantum dalam Permendikbud No. 14 Tahun 2015 tentang Organisasi dan Tata Kerja Lembaga Penjaminan Mutu Pendidikan, termaktub cita-cita besar melaksanakan pendidikan yang bermutu.
Baca detail »Workshop Penyusunan Renstra LPMP Propinsi Riau Tahun 2015 – 2019
Bukit Tinggi – (04/02/2016) ~ LPMP Propinsi Riau sebagai unit pelaksana teknis Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan yang berada di bawah dan bertanggungjawab kepada Direktur Jenderal Pendidikan Dasar dan Menengah di Propinsi berdasarkan kebijakan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Permendikbud No. 14 Tahun 2014), melaksanakan kegiatan Workshop
Baca detail »Kegiatan Workshop Penguatan Kapasitas SDM Pegawai LPMP Riau Tahun 2015
Kegiatan Workshop Penguatan Kapasitas SDM Pegawai LPMP Riau Tahun 2015 ~ Keberhasilan dan kemajuan suatu organisasi atau lembaga ditentukan oleh kemampuan dan ketrampilan Sumber Daya Manusia (SDM) yang dimilikinya. Salah satu upaya untuk mengembangkan kemampuan dan ketrampilan SDM adalah dengan penguatan atau pengembangan kapasitas SDM. United Nation Development Program (UNDP) mendefinisikan kapasitas sebagai kemampuan memecahkan masalah
Baca detail »Penggunaan Metode Penugasan Kelompok Pada Workshop Bedah SKL Guru IPA SMP
PENGGUNAAN METODE PENUGASAN KELOMPOK PADA WORKSHOP BEDAH SKL GURU IPA SMP Oleh: Warsito, S.Si, MT (warsito_w@yahoo.com) ABSTRAK Pendidikan sebagai proses panjang pembangunan masa depan bangsa perlu kematangan, keseriusan dan konsistensi dalam perencanaan hingga implementasinya. Sampai saat ini pemerintah masih menyelenggarakan UN sebagai pemetaan mutu pendidikan, walaupun pada kenyataannya, proses pembuatan soal dan pelaksanaannya lebih cenderung UN berperan sebagai alat …
Baca detail »WORKSHOP KOMPUTERISASI PENGELOLAAN KEUANGAN ~ METODE PROJECT BASED LEARNING (PjBL)
WORKSHOP KOMPUTERISASI PENGELOLAAN KEUANGAN BAGI KOMITE SEKOLAH MENGGUNAKAN METODE PROJECT BASED LEARNING (PjBL) Oleh : Warsito, S.Si, MT (warsito_w@yahoo.com) Abstrak Keuangan merupakan bagian penting dalam suatu sekolah, karena bidang ini berhubungan langsung dengan roda kehidupan sekolah. Perkembangan teknologi komputer telah banyak memberikan kemajuan dalam pengelolaan sistem keuangan sekolah. Dalam workshop komputerisasi pengelolaan keuangan peserta dibekali keterampilan praktis memberdayakan teknologi …
Baca detail »